Logo

Lembang Batualu Selatan

Kabupaten Tana Toraja

Home

Profil Lembang

Infografis

Listing

IDM

Berita

Belanja

PPID

Wisata Kete Kesu

Wisata Kete Kesu

Invalid Date

Ditulis oleh Administrator

Dilihat 0 kali

Wisata Kete Kesu

Wisata ini merupakan desa yang indah dan unik. Mereka yang berkunjung ke desa Kete Kesu sangat bisa melihat pemandangan yang menyegarkan. Adanya view menakjubkan serta udara yang masih alami dan tidak terpapar polusi merupakan daya tarik terbesar. Desa ini memiliki sebuah kompleks rumah adat Tana Toraja yang memang dikenal dengan Tongkonan.  Rumah adat ini disebut sebagai tempat untuk menyimpan mayat sementara sebelum nanti dikebumikan.

Lokasi dari Kete Kesu ini ada di 4 Km dari Rantepao. Desa yang menjadi objek wisata paling banyak dikunjungi oleh wisatawan karena berada di kawasan perbukitan dan persawahan sehingga mampu memberi pemandangan yang memanjakan mata kita.


Sumber: Celebes.co


Bagikan:

Wisata Lainnya

Wisata Lainnya

Logo

Lembang Batualu Selatan

Kecamatan Sangalla Selatan

Kabupaten Tana Toraja

Provinsi Sulawesi Selatan

© 2025 Powered by PT Digital Desa Indonesia